VIVAnews - Dua wanita komplotan spesialis maling sepeda motor dibekuk aparat Kepolisian Resor Kota Besar (Polrestabes) Semarang, Jawa Tengah. Mereka biasa beroperasi mencuri sepeda motor di wilayah Semarang dan sekitar.Dua wanita itu diketahui bernama Winda Ana Carisca (23 tahun) dan Nikitha Intania Bramasto (28 tahun). Mereka adalah warga Semarang Utara, Kota Semarang.Mereka sesungguhnya adalah bagian dari komplotan besar yang dikendalikan seorang residivis bernama Dimas Enggal Saputra (21 tahun). Dia dibantu seorang yang lain, yakni Agus Sutriyono (35 tahun). ...
Read More http://ift.tt/1wGI8gR
No comments:
Post a Comment